Terduga Pelaku Penganiayaan, Satuan Reskrim Polres Pangkep Jemput di Bandara Hasanuddin

    Terduga Pelaku Penganiayaan, Satuan Reskrim Polres Pangkep Jemput di Bandara Hasanuddin
    Terduga Pelaku Penganiayaan, Satuan Reskrim Polres Pangkep Jemput di Bandara Hasanuddin

    PANGKEP - Satuan Reskrim Polres Pangkep yang dipimpin langsung oleh Aiptu Tamrin,   SH Kanit II Satuan Reskrim menjemput para terduga pelaku penganiayaan terhadap Muhajir yang terjadi pada hari Minggu tanggal 19 Juli 2020 lalu.

    Para terduga dijemput di bandara internasional Sultan Hasanuddin sebanyak 2 orang atas nama Lel. Aldi dan Hasbi pada hari Selasa 11 Agustus 2020.

    Aipda Tamrin mengatakan bahwa dua terduga pelaku yang melarikan diri ke Kendari Sulawesi Tengara usai melakukan penganiayaan diminta untuk kembali dan menyerahkan diri.

    "Pada saat pelaku kembali dari kendari, kami jemput di bandara dan mengamankannya" ujar Tamrin.

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji, SIK membenarkan kejadian penangkapan terduga pelaku penganiyaan tersebut.

    "Ia, dua pelaku terduga penganiayaan diamankan di bandara usai melarikan diri ke Kendari Sulawesi Tenggara dan sekarang para pelaku diamankan di Polres Pangkep untuk proses penyidikan” kapolres Pangkep AKBP Ibarahim Aji. (***).

    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-75, Kapolres...

    Artikel Berikutnya

    Biddokes Polda Sulsel Lakukan Pemeriksaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Polres Barru Serahkan Tersangka Penipuan Haji ke Kejaksaan
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Polres Barru Terjunkan 180 Personel Amankan Kampanye Terbuka Pilkada 2024

    Ikuti Kami